PT Bank Rakyat Indonesia atau Bank BRI merupakan salah satu perbankan terbesar yang dimiliki oleh pemerintah Indonesia. Bank BRI didirikan pertama kali di Purwokerto, Jawa Tengah merupakan suatu lembaga keuangan yang melayani masyarakat Indonesia. Bank BRI didirikan pada tanggal 16 Desember 1895.
Dalam sejarah berdasarkan PP NO. 1 Tahun 1946 Pasal 1, disebutkan bahwa Bank BRI adalah Bank Pmeerintah pertama di Republik Indonesia. Hingga saat ini, Bank BRI tetap konsisten dan memfokuskan bidang pelayanannya kepada seluruh rakyat Indonesia.
VISI
Menjadi The Most Valuable Banking Group di Asia Tenggara dan Champion of Financial Inclusion
MISI
- Melakukan kegiatan perbankan yang terbaik dengan mengutamakan pelayanan kepada segmen mikro, kecil, dan menengah untuk menunjang peningkatan ekonomi masyarakat
- Memberikan pelayanan prima dengan fokus kepada nasabah melalui sumber daya manusia yang profesional dan memiliki budaya berbasis kinerja (performance-driven culture), teknologi informasi yang handal dan future ready, dan jaringan kerja konvensional maupun digital yang produktif dengan menerapkan prinsip operational dan risk management excellence
- Memberikan keuntungan dan manfaat yang optimal kepada pihakpihak yang berkepentingan (stakeholders) dengan memperhatikan prinsip keuangan berkelanjutan dan praktik Good Corporate Governance yang sangat baik
Saat ini Bank BRI kembali membuka peluang bagi putra-putri bangsa yang ingin berkarir di Bank BRI. Berikut kami informasikan posisi yang tersedia dan kualifikasinya :
Posisi
Universal Banker
Kualifikasi
- Pria / Wanita
- Usia maksimal 25 tahun
- Berpenampilan menarik dan memiliki kemampuan berkomunikasi dengan baik
- Pendidikan minimal D3 dari Perguruan Tinggi Akreditasi minimal C
- IPK Minimal 2,75 (Skala 4)
- Diutamakan Freeh graduate
- Diutamakan Wilayah Kabupaten Pemalang
- Belum menikah dan bersedia tidak menikah selama magang
- Tidak memiliki hubungan sedarah/sekandung dengan pekerja BRI
Dokumen Persyaratan
- Surat Lamaran ditujukan kepada Pemimpn Cabang BRI Pemalang
- Curiculum Vitae (CV)
- Fotocopy Ijazah/SKL dan Transkrip Nilai (terlegalisir)
- Fotocopy Kartu Keluarga (KK), NPWP
- Foto 4x6 (1 lembar)
- Foto berwarna seluruh badan ukuran Postcad 3R (1 lembar)
- Surat keterangan belum menikah dari desa / kelurahan
- Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK)
Kirim Lamaran
Berkas lamaran dikirim langsung atau melalui POS :
BRI Kantor Cabang Pemalang
Jl. Jendral Sudirman No.36 Mulyoharjo Pemalang
Batas Penerimaan Lamaran
31 Mei 2022 Pukul 15.00 WIB
Sumber :