PT Sumber Bunga Sawit Lestari adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang pemrosesan minyak kelapa sawit yang memiliki area operasional di Sumatra, Kalimantan dan Sulawesi. Saat ini memiliki perkebunan dan 17 pabrik pengolahan minyak kelapa sawit yang ada di wilayah Sumatra dan Kalimantan.
Sekarang ini, PT Sumber Bunga Sawit Lestari membuka lowongan kerja untuk bulan Mei 2022. Berikut ini kami akan informasikan lowongan kerja PT Sumber Bunga Sawit Lestari meliputi posisi apa yang sedang dibutuhkan dan bagaimana kualifikasi yang ditentukan oleh perusahaan.
Posisi : Administration Trainee - Batch 20
Kualifikasi :
- Jenis Kelamin: Pria
- Lulusan Ekonomi/Manajemen/Akuntansi/Administrasi Bisnis
- Maksimal usia 25 Tahun
- Minimal tinggi 168cm
- Sehat dan tidak buta warna
- Bersedia mengikuti pelatihan selama 6 bulan
- Bersedia melakukan ikatan dinas selama 2 tahun
- Kandidat sudah melakukan Booster
- Semua kandidat bersedia ditempatkan diarea kerja, yaitu Sumatra, Kalimantan dan Sulawesi